Posts

Beasiswa Mentoring Udacoding

Pengumuman Final Lulus Beasiswa Mentoring Flutter Intermediate Batch 4

Bismillah,

Ucapan terima kasih kami sampaikan kepada seluruh peserta yang telah antusias mendaftar pada Program Beasiswa Mentoring Intermediate batch 4 Udacoding khususnya bidang Flutter.

Setelah melalui rangkaian proses seleksi, kami ucapkan Selamat kepada para peserta yang LULUS. Dengan ini, Anda berhak mengikuti Program Mentoring Udacoding (level intermediate) dengan 100% Free.

Berikut kami lampirkan Nama-nama Peserta yang LULUS Flutter Intermediate batch 4 ini :

NoNama LengkapNama Kampus/Sekolah/Perusahaan
1Agung SubastianFreelancer
2Alexander Sidum Laka KakiInstitut Teknologi Sepuluh Nopember
3Arif SulistyaUniversitas Negeri Yogyakarta
4DIKY RIZKI PRATAMAPANORAMA JTB
5Geraldi AdityaUniversitas Buddhi Dharma
6M. Husnul AqibUniversitas Syiah Kuala
7Muhamad AbdanPoliteknik Negeri Indramayu
8Muhammad Ichlasul Amal YuliantoUniversitas Islam Indonesia
9muhammad ricky rezauniversitas diponegoro
10Muhammad Rizal PratamaArs University
11Stanislaus Pratyadhiraksana NayenggitaInstitut Sains dan Teknologi Terpadu Surabaya
12Laksamana Zaidan AlfayyadhCCIT FTUI
13Rachmad Fadillahrahmadfadillahgforce@yahoo.com

Sekali lagi kami ucapkan SELAMAT kepada para Peserta yang LULUS tahap final ini.

Tunggu Damin untuk informasi selanjutnya ya! 

Bagi yang tidak lulus, jangan berkecil hati, in syaa Allah ada jalan rejeki yang lebih baik dari jalan ini.

Tetap Semangat dan Berjuang! 

Jago Coding bersama Udacoding!

More info:
Damin 1 082213761973
Damin 2 08881099941

Join bersama Udacoding Community:

Telegram: 
instagram: instagram.com/udacoding_id
facebook: facebook.com/udacoding
youtube: 

#BeasiswaUdacoding
#BeasiswaCovid19
#MentoringUdacoding
#Udacodingaja
#flutterdeveloper

Leave a Reply :

* Your email address will not be published.